Jumat, 20 November 2009

Apa sich KEPUTIHAN itu?


Masalah KEPUTIHAN sudah sejak lama menjadi persoalan bagi kaum wanita. Tidak banyak wanita yang tahu apa itu KEPUTIHAN dan terkadang menganggap remeh masalah KEPUTIHAN.
KEPUTIHAN a/ keluarnya cairan dari Vagina dengan tanda2 : Cairan kental dan cukup banyak, Warna putih kekuningan atau kehijauan, Berbau, Gatal pada vagina, berbusa.
KEPUTIHAN sangat mengganggu kegiatan sehari2, membuat wanita menjadi minder, gak PD, karena gatal, basah ataupun bau pada daerah Vagina. Keputihan dibedakan menjadi 2 yaitu Normal & Patologis. Keputihan normal muncul pada waktu menjelang haid, warna nya putih & tidak menyebabkan gatal. Sedangkan Keputihan Patologis disebabkan oleh kuman2 (Virus, bakteri, jamur, parasit, dll). Keputihan patologis bisa berakibat sangat fatal, jika sampai terlambat ditangani. Jangan anggap sepele KEPUTIHAN...BERBAHAYA...Akibatnya bisa Mandul & Kanker Leher Rahim..

Bagi yang sudah menikah, lakukan pemeriksaan rutin PAP SMEAR 2x / tahun untuk mendeteksi dini Kanker Leher Rahim..  

Sayangi & Rawat daerah Vagina anda, seperti anda merawat wajah & rambut anda..

Hal - Hal yg menyebabkan terjadinya keputihan :

Penyebab Terjadinya KEPUTIHAN :

1. Sering memakai tissue saat membasuh bagian kewanitaan, sehabis buang air kecil
2. Memakai pakaian dalam yang ketat dari bahan sintetis
3. Sering menggunakan WC Umum yg kotor
4. Tidak mengganti panty liner
5. Membilas vagina dari arah yang salah. Yaitu dari ke arah anus ke arah depan vagina
6. Sering bertukar celana dalam/handuk dgn orang lain
7. Kurang menjaga kebersihan vagina
8. Kelelahan yang amat sangat
9. Stress
10.Tidak segera mengganti pembalut saat menstruasi
11.Memakai sembarang sabun untuk membasuh vagina
12.Tidak mejalani pola hidup sehat (makan tidak teratur, tidak pernah olah raga, ridur kurang)
13.Tinggal di daerah tropis yang lembab
14.Lingkungan sanitasi yang kotor.
15.Sering mandi berendam dengan air hangat dan panas. Jamur yang menyebabkan keputihan lebih mungkin tumbuh di kondisi hangat.
16.Sering berganti pasangan dalam berhubungan sex
17.Kadar gula darah tinggi
18.Hormon yang tidak seimbang
19.Sering menggaruk vagina
20.Mencuci pakaian dengan dengan detergent

Jangan biarkan kuman bersarang di Daerah kewanitaan kita..Cegah & Atasi dengan Betadine Feminine Hygiene.

Kamis, 19 November 2009

Fakta Bicara...



Menurut penelitian, 70% wanita di Indonesia pasti pernah mengalami KEPUTIHAN..Gatal, Basah, Bau itu adalah ciri2 KEPUTIHAN..Seringkali Ceweq2 menganggap remeh..Hati2..BERBAHAYA!! Keputihan Patologis bila dibiarkan bisa menjadi gejala KANKER SERVIKS lho..So Cegah dan atasi keputihan dengan Betadine Feminine Hygiene..Jangan kaget dengan warna yg coklat dan bau nya yg khas itu adalah antiseptik Povidone Iodine yg terbukti ampuh dan cepat membunuh kuman2 penyebab KEPUTIHAN..Dibuat sesuai dengan PH Vagina..Serta Ekonomis krn tidak perlu digunakan tiap hari..Untuk pencegahan cukup 1 minggu 2x, kalo pengobatan 5 hari berturut2 sehari 2x..Coba dan buktikan sendiri khasiatnya..